Cherrybelle siapkan kejutan di Film Diam Diam Suka
HomeInfo

Cherrybelle siapkan kejutan di Film Diam Diam Suka

Kesuksesan film LOVE IS YOU membuat Cherry Belle kembali mencoba dunia akting. Kali ini, ada DIAM-DIAM SUKA yang disutradarai oleh Rizal ...

Novi Ikut Cherrybelle Promosikan 'Crush'
Cherrybelle tak Bisa Hadir di Peluncuran Single Anisa Rahma
Cherrybelle Berubah Image

Kesuksesan film LOVE IS YOU membuat Cherry Belle kembali mencoba dunia akting. Kali ini, ada DIAM-DIAM SUKA yang disutradarai oleh Rizal Mantovani.

Sebagai sutradara, Rizal yang ditemui di sela-sela pembuatan video klip Chyntia di Museum Mandiri, Jakarta Barat, Rabu (28/8), memberi sedikit bocoran mengenai film yang akan mulai produksi pada bulan September mendatang itu. Menurutnya kesembilan personil Cherry Belle akan menyuguhkan sesuatu yang baru dalam film barunya tersebut.

"Kami di sini mencoba menampilkan surprise buat fans serta penonton Chibi di mana ada gerakan berbeda dari Chibi sebelumnya. Jadi mereka akan berkembang ke step selanjutnya dan itu adanya di film nanti," kata Rizal.

Film tersebut akan mengambil lokasi di dua negara, Indonesia dan Australia akan memakan waktu kurang lebih 25 hari. Rizal mengaku senang bisa bekerjasama dengan anak-anak muda yang masih mau berlatih untuk kesuksesan mereka.

"Seru kerjasama dengan mereka (Cherry Belle). Di tengah jadwal nyanyi mereka yang padat, mereka nggak ada lelahnya. Mereka bahkan full konsentrasi saat latihan akting dan nari. Saya sendiri sebagai rekan kerja jadi ikut semangat," sanjung Rizal.

Dalam film berdurasi 90 menit ini, Rizal mengaku akan menjadikan DIAM-DIAM SUKA senyata mungkin, dengan setting alam dan desa Chibi.
Name

About Cherrybelle,6,Angel Chibi,5,Anisa Rahma,47,Cherly Chibi,5,Christy Chibi,10,Ela Chibi,1,Felly Chibi,5,Gigi Chibi,5,Hiburan,2,Info,854,Infotainment,227,Jadwal,19,Kezia Chibi,1,Lyric,5,Novi Chibi,5,Photo,158,Profile,10,Ryn Chibi,2,Steffy Chibi,1,
ltr
item
Twiboy Indonesia: Cherrybelle siapkan kejutan di Film Diam Diam Suka
Cherrybelle siapkan kejutan di Film Diam Diam Suka
http://cdn.klimg.com/merdeka.com/i/w/news/2013/08/31/241636/540x270/cherry-belle-siapkan-kejutan-di-diam-diam-suka-20130831192007.jpg
Twiboy Indonesia
https://twiboy-indo.blogspot.com/2013/09/cherrybelle-siapkan-kejutan-di-film.html
https://twiboy-indo.blogspot.com/
http://twiboy-indo.blogspot.com/
http://twiboy-indo.blogspot.com/2013/09/cherrybelle-siapkan-kejutan-di-film.html
true
5906976853715338670
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy