Kriteria Personel Baru yang Dibutuhkan Cherrybelle
HomeInfo

Kriteria Personel Baru yang Dibutuhkan Cherrybelle

Girlband Cherrybelle sudah menemukan tiga kandidat yang akan menggantikan posisi Anisa. Namun, hingga saat ini, band yang terdiri dari 8 ...

Cherrybelle Siapkan Kejutan untuk Pemirsa RTV
Strategi Cherrybelle Agar Tetap Eksis Saat Girlband Mulai Tersingkir
Konser Cherrybelle, Fans menangis Histeris

Girlband Cherrybelle sudah menemukan tiga kandidat yang akan menggantikan posisi Anisa. Namun, hingga saat ini, band yang terdiri dari 8 personel ini belum bisa memastikan siapa diantara tiga kandidat tersebut yang bakal menjadi anggota mereka.

"Kami ikut memilih, manajemen juga. Tapi keputusan terakhir tetap ada di produser kami. Mereka tahu gimana caranya memilih orang," tutur Christy saat ditemui  tabloidnova.com di acara jumpa pers Karnaval SCTV Ke-10, Belezza, Permata Hijau, Jakarta, Rabu (12/2).

Christy menilai tiga kandidat tersebut sangat kuat. Personel Cherrybelle pun kebingungan memilih. "Ada 3 kandidat kuat, sudah tinggal sama kami, masing-masing dapat giliran seminggu. Biar bisa semakin dekat," ucap Christy.

Diungkapkan Christy, semuanya memiliki jagoan masing-masing. "Sudah dong, pilihan kami berbeda-beda. Tapi belum boleh dikasih tahu," ucapnya.

Lantas, personel seperti apa yang dicari Cherrybelle? "General aja, yang pasti harus bisa nyanyi, punya personality bagus, good looking . Dan yang paling penting harus bisa membaur sama chibi, supaya bisa gampang mencapai tujuan," beber Kezia.
Name

About Cherrybelle,6,Angel Chibi,5,Anisa Rahma,47,Cherly Chibi,5,Christy Chibi,10,Ela Chibi,1,Felly Chibi,5,Gigi Chibi,5,Hiburan,2,Info,854,Infotainment,227,Jadwal,19,Kezia Chibi,1,Lyric,5,Novi Chibi,5,Photo,158,Profile,10,Ryn Chibi,2,Steffy Chibi,1,
ltr
item
Twiboy Indonesia: Kriteria Personel Baru yang Dibutuhkan Cherrybelle
Kriteria Personel Baru yang Dibutuhkan Cherrybelle
http://data.tribunnews.com/foto/bank/images/20140201_011057_cherrybelle.jpg
Twiboy Indonesia
https://twiboy-indo.blogspot.com/2014/02/kriteria-personel-baru-yang-dibutuhkan.html
https://twiboy-indo.blogspot.com/
http://twiboy-indo.blogspot.com/
http://twiboy-indo.blogspot.com/2014/02/kriteria-personel-baru-yang-dibutuhkan.html
true
5906976853715338670
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy